3 Aplikasi Nonton Drama Korea Subtitle Indonesia

Apakah kamu menyukai drama korea? ingin mengetahui updatean film seputar negara gingseng tersebut? atau menonton adengan oppa yang ganteng ...

Apakah kamu menyukai drama korea? ingin mengetahui updatean film seputar negara gingseng tersebut? atau menonton adengan oppa yang ganteng dan lucu.


Agar kamu bisa selalu bisa menonton film terbarunya maka kamu harus pantengin selalu informasi seputar drama korea.

Namun sekarang tidak lagi karena sudah banyak aplikasi android yang menyajikan seputar film drama korea yang terbaru dan terupdate tentunya.

Tentu untuk menonton video tersebut maka dibutuhkan yang sudah ada subtitle bahasa indonesia tentunya.

Berikut 3 Aplikasi Nonton Korea Terbaik.

1. VIU - Kumpulan Drama Korea Tebraru Subtitle Indonesia.

Aplikasi ini paling mudah digunakan, menyajikan semua film drama yang ada di korea lengkap dengan subtitel nya.
Aplikasi ini menyediakan versi gratis dan versi premium, untuk versi gratisnya nanti didalam aplikasi tersebut juga ada iklan.

Sedangkan untuk versi premium kamu cukup membayar Rp. 100.000 bisa potong pulsa dengan begitu kamu dapat menonton dan mencari drakor sepuasnya.

Atau biasanya Telkomsel selalu memberikan kuota gratis puluhan gigabyte bagi pengguna aplikasi Viu ini.

2. Drakor id.

Aplikasi ini juga populer bagi pengguna smartphone android di indonesia, karena subtitle dalam semua film drama korea jelas diperuntukan untuk pengguna di indonesia.
Drakor ID+ (Play Store) | Drakor ID+ (Meaplikasi.com)
Yang lebih baik dari apk ini adalah ringan untuk ponsel android serta hemat data atau kuota anda.

Update drama terbaru lebih cepat dan tidak terlalu banyak iklan, dan aplikasi ini dapat digunakan secara gratis.

3. Viki Rakuten.

Aplikasi ini tidak hanya menyediakan film drakor saja namun juga menyediakan film drama negara Tiongkok, Jepang, Taiwan hingga Thailand.
Saat menggunakan aplikasi ini kamu akan diberi promosi nonton selama 30 hari dan kamu bebas mencari film apa saja disana.

Penutup : Masih banyak aplikasi yang menyediakan video drama korea yang dapat digunakan di smartphone android, namun untuk yang lengkap dengan subtitel indonesia adalah 3 yang dibahas diatas.

Untuk pertanyaan lebih lanjut kamu silahkan tanyakan di kolom komentar - Terima Kasih

Artikel Terkait

0 comments